List Artikel

Grossing Station - Pathology Workstation

Rabu, 23 April 2025

Apa Itu Grossing Station?Grossing station adalah meja kerja khusus yang digunakan dalam laboratorium patologi anatomi untuk memproses dan memotong spesimen jaringan sebelum tahap pengolahan histopatologi. Proses ini disebut grossing, yaitu deskripsi makroskopik, pemotongan, dan pemilihan bagian jaringan yang akan diperiksa di bawah mikroskop. Fungsi Utama Grossing StationMenampung spesimen jaringan ... Selengkapnya


Lemari Asam

Selasa, 04 Februari 2025

... Selengkapnya


Hal yang Menjadi Tanggung Jawab Staf dan Pengguna Laboratorium

Kamis, 23 Januari 2025

Hal yang menjadi tanggung jawab seorang staf laboratorium atau pengguna laboratorium baik ia seorang mahasiswa atau pun peneliti antara lain.1. KNOWDia harus mengetahui peralatan dan bahan yang akan digunakan dalam pekerjaannya di lab. Selain itu, dia harus mengetahui prosedur kerja dan prosedur kedaruratan bila hal yang tidak diinginkan terjadi di... Selengkapnya


Bila Paparan Biologis Terjadi

Kamis, 09 Januari 2025

Paparan biologis berarti kontaminasi atas zat yang terkandung dalam sampel biologis berbahaya yang terlepas dari sampel sehingga menempel atau menjangkiti pekerja dan fasilitas laboratorium. Paparan biologis ini harus kita anggap berbahaya bagi kesehatan dan lingkungan walaupun yang terlihat mata kuantitasnya kecil. Jika terjadi paparan biologis karena adanya tumpahan... Selengkapnya


Chapter 1 - Pisahkan Bahan Kimia yang Incompatible

Kamis, 12 Desember 2024

Praktik Terbaik Penyimpanan Bahan Kimia yang Tepat.Chapter 1 - Pisahkan Bahan Kimia yang "Incompatible"Maksud dari memisahkan bahan kimia yang Incompatible atau tidak cocok yaitu mencegah hal-hal yang akan berdampak buruk bagi keselamatan dan kesehatan manusia dan lingkungan di sekitar penyimpanan bahan kimia.Tujuan1. Mencegah reaksi berbahaya penyebab kebakaran, ledakan, dan pelepasan... Selengkapnya